Jika kamu bosan dengan gaya huruf atau font yang ada di ponsel kamu, maka kamu sangatlah beruntung menemukan artikel ini. Karena pada kesempatan kali ini saya akan memberikan rekomendasi aplikasi yang bisa kamu gunakan untuk merubah gaya huruf atau font pada ponsel kamu.
Pada setiap ponsel yang berbasis Android, semua penggunanya diberi berbagai kemudahan dalam melakukan perubahan pada ponselnya. Mulai dari mengganti tema, custom room, maupun mengganti font pada ponsel kamu.
Berikut ini beberapa aplikasi yang bisa kamu gunakan untuk mengganti font default pada ponsel kamu menjadi lebih menarik dan tentunya aplikasi ini bisa kamu dapatkan secara gratis di Play Store.
Aplikasi Font Android
1. Font – Ubah Typefaces
Apakah kamu bosan dengan font di ponsel kamu dan ingin mengubah pesanmu menjadi lebih keren? Maka kamu berada di tempat yang tepat. Aplikasi ini memungkinkan kita untuk mengubah teks biasa menjadi pesan yang menarik dengan 100 lebih gaya berbeda yang didukung.
Aplikasi ini menawarkan banyak opsi penyesuaian. Font miring, kursif, dan gothic, jenis huruf, retro, dan font gelembung.
Kamu bisa menggunakan font ini di semua media sosial dan aplikasi seperti Instagram, TikTok, Snapchat, Facebook, WhatsApp, Skype, dan banyak masih lagi. Orang-orang dapat melihat dan membaca font pada pesan kamu tanpa harus menginstal aplikasi itu sendiri.
Fitur yang ada di aplikasi ini cukup banyak yaitu font kreatif dan bergaya, banyak simbol, kaomoji Lucu, tata letak khusus dan berbagai bahasa
Emoji.
2. Font Keren Untuk Bio Instagram
Aplikasi selanjutnya adalah Font Keren Untuk Bio Instagram, sesuai namanya kamu bisa menggunakan aplikasi ini untuk membuat bio dwngan font yang sangat menarik.
Gunakan font ini di Instagram. Caranya pun cukup mudah kamu hanya perlu mengetik pesan di aplikasi lalu klik salin. Kemudian kamu dapat membuka Aplikasi Instagram dan menempelkannya di mana pun yang kamu inginkan.
Fitur yang ada pada aplikasi ini:
- Font untuk popup gaya mengambang Instagram di aplikasi apa pun.
- Opsi menu pemilihan teks di aplikasi apa pun.
- Cepat salin, bagikan, atau kirim ke aplikasi apa pun.
- Komposer untuk mencampur gaya yang berbeda.
- Blokir atau buka blokir font untuk gelembung Instagram di aplikasi.
- Pimp bio Instagram kamu dan komentar
- Tulis bio Instagram, pesan status, atau momen yang lebih baik
- Sesuaikan PROFIL Whatsapp atau LINE dengan font lucu
- Kirim Textizer – Teks Dari Gmail atau SMS Gratis.
- Kamu dapat membagikan aplikasi sosial Anda.
- Keyboard Font Keren dengan font bergaya untuk Instagram dan Media Sosial lainnya
- Beberapa jenis keyboard font dengan berbagai corak dan gaya warna
3. HiFont – Aplikasi Font Android
Kamu dapat mengunduh ratusan font untuk mempercantik tampilan ponsel kamu. Sangat mudah untuk mengubah font sistem bertema Cinta, sayang, penuh warna, dan apa pun yang kamu suka. Aplikasi ini sudah kompatibel dengan hampir semua perangkat Android.
Ratusan font gaya tulisan pilihan seperti imut, gelap, komik, galaksi, cinta, pink, seksi, penuh warna, bersih, permen, semuanya ada di aplikasi ini
4. Font Stylish
Aplikasi selanjutnya adalah Font Stylish, dengan aplikasi ini kami bisa membuat bio pada sosial media kamu lebih keren dan stylish. Pengguna aplikasi ini juga dapat mengubah gaya huruf pada Keyboard Android kamu.
Kamu dapat dengan mudah menyalin atau membuat status Bio Stylish atau juga dapat membagikannya dengan orang terdekat melalui platform jejaring sosial.
5. FontFix – Aplikasi Font Android
Aplikasi yang terakhir adalah FontFix, aplikasi ini memungkinkan penggunanya untuk mengubah sistem font pada ponsel atau tabletmu.
Aplikasi ini memiliki ratusan font gratis yang bisa kamu pasang secara langsung di ponsel android kamu. Preview font di FontFix sebelum menginstal ke sistem ponselmu. Kamu juga dapat melihat setiap file font yang Kamu download dari web dengan memilih font dari file manager pihak ketiga atau langsung di aplikasi.
Itulah beberapa rekomendasi aplikasi untuk mengubah gaya huruf atau font pada ponsel android kamu. Dan semuanya bisa kamu dapatkan secara gratis di Google play store.
Originally posted 2022-09-01 15:00:56.
Rekomendasi:
- 5 Aplikasi Edit Foto Lucu dan Aneh Yang Sempat Viral Saat ini foto masih menjadi salah satu cara yang terbaik untuk mengabadikan sebuah momen. Jika dahulu editing foto hanya bisa dilakukan dengan menggunakan komputer saja, saat ini kamu sudah bisa…
- 2 Aplikasi Tema Hp Samsung Terpopuler Samsung merupakan nama brand yang sangat populer di seluruh dunia, samsung megnhadirkan berbagai inovasi dan teknologi canggih di semua produknya. Hampir semua orang pasti mengenal nama brand yang satu ini,…
- Ini Dia 5 Aplikasi Edit Video Android Terbaik Saat ini konten video menjadi salah satu konten favorit di media sosial, apalagi dengan adanya aplikasi edit video di hp yang banyak fitur membuat proses editing semakin mudah bahkan tidak…
- 4 Aplikasi Edit Foto Dengan Hasil Terbaik Edit foto merupakan hal yang paling menyenangkan di dunia fotografi, dengan demikian kamu bisa merubah semua foto sesuai dengan keinginan kamu. Di era yang serba modern ini kamu bisa mendapatkan…
- 5 Aplikasi Pembuat Undangan Gratis Fitur Terlengkap Di era modern seperti saat ini mengerjakan sesuatu menjadi sangatlah mudah. Termasuk membuat undangan untuk acara pernikahan, ulang tahun, tahlilan atau sejenisnya. Dengan hanya bermodalkan smartphone kamu sudah bisa membuat…
- 5 Aplikasi Pelacak HP Android Yang Hilang Mencari smartphone yang hilang bukanlah hal yang mustahil saat ini, berbeda dengan zaman dahulu. Mungkin dahulu kamu mencari ke tempat dimana kamu merasa kehilangan yang kamu perkirakan saja. namun berkat…
- 5 Aplikasi Edit Lagu Terbaik untuk Android Kalian Apakah kamu memiliki lagu favorit yang setiap hari kamu putar? atau mungkin ada bagian reff tertentu yang paling kamu suka? Jika kamu menyukai bagian reff tertentu dari lagu tersebut, kamu…
- 4 Aplikasi Pengubah Suara Android Paling Populer Di zaman digital seperti sekarang ini banyak sekali teknologi canggih yang bisa kamu manfaatkan salah satunya yaitu voice changer atau pengubah suara. Voice changer bisa merubah suara kamu atau memberikan…
- 5 Aplikasi Repost Instagram Bisa Buat Ternak Akun Play Store merupakan salah satu platform yang menyediakan berbagai macam aplikasi yang dapat mempermudah segala aktivitas yang kamu lakukan. Kamu bisa mendapatkan berbagai kemudahan salah satunya yaitu dengan adanya aplikasi…
- 3 Aplikasi Sadap Wa Tanpa Ketahuan Pasangan Pada artikel kali ini kita akan membahas tentang cara menyadap pesan WhatsApp yang ada di ponsel pacar atau keluarga yang ingin kamu sadap. Dengan berkembangnya teknologi banyak sekali aplikasi yang…
- 2 Aplikasi Remote Tv Android Bisa Semuanya Apakah kamu pernah lupa menaruh remote TV? pastinya sangat menjengkelkan. Apalagi jika ada suatu acara TV favorit kamu yang sedang tayang saat itu, namun kamu tidak perlu khawatir lagi. Dengan…
- 5 Aplikasi Paling Jahil di Android Bisa Buat Prank Temen Apakah kamu pernah atau bahkan sering dikerjai oleh teman atau sahabat kamu? Atau mungkin teman kamu ada yang sedang merayakan ulang tahun dan justru malah kamu yang ingin ngerjain teman…
- Aplikasi On Off Hp Samsung, Penting Buat HP Yang Error! Samsung merupakan pabrikan gadget paling populer di dunia, samsung menawarkan berbagai inovasi menarik di setiap smartphone mid range hingga kelas flagship yang telah diluncurkan. Tak heran jika pabrikan gadget asal…
- 3 Aplikasi Penguat Sinyal 4G Indosat Bisa Stabil Terus Indosat merupakan sebuah perusahaan yang menyediakan layanan telekomunikasi dan jaringan di Indonesia. Indosat sendiri merupakan salah satu provider favorit masyarakat di Indonesia. Hal ini dikarenakan Indosat memiliki banyak sekali promo…
- 3 Aplikasi Penghasil Uang Dengan Membaca Berita Waktu adalah uang pepatah ini bisa kamu gunakan sebagai motivasi dan tidak menyia-nyiakan waktu yang kamu miliki. dengan semakin berkembangnya teknologi saat ini kamu bisa lebih menghemat banyak waktu yang…
- 3 Aplikasi OTP SMS Gratis Solusi Buat Banyak Akun Bagi kamu yang sudah sering melakukan transaksi di internet banking atau mungkin sering melakukan verifikasi akun di berbagai platform media sosial seperti Facebook, Twitter, Instagram dan lain-lain. Pastinya kamu sudah…
- 2 Aplikasi Pelacak Hp Samsung Yang Hilang Paling Akurat Smartphone salah satu perangkat yang sudah sangat akrab dengan manusia, bahkan sekarang smartphone sudah menjadi kebutuhan bagi semua orang. Apapun bisa kamu lakukan denga smartphone mulai dari saling komunikasi, bertukar…
- 5 Aplikasi Piano Mirip Asli Untuk Android Di zaman modern seperti saat ini banyak sekali kemudahan yang bisa kita dapatkan berkat perkembangan dan kemajuan teknologi yang semakin canggih. Seperti yang kita ketahui jika harga piano sangatlah mahal,…
- 4 Aplikasi Pencari Gambar Di Google Kualitas Terbaik Mungkin dari kalian pernah ingin mencari suatu gambar namun kalian tidak tahu keyword atau kata kuncinya. Pastinya kamu akan merasa sangat kebingungan untuk bisa mencari kategori gambar tersebut. Oleh karena…
- 5 Aplikasi Edit Video Ganti Wajah Terbaik di Android Saat ini teknologi sudah sangat berkembang, salah satunya adalah teknologi faceswap. Faceswap tidak hanya sekadar mengubah wajah. Dengan teknologi faceswap, foto Kamu akan di tempel secara otomatis ke wajah lain…
- 3 Aplikasi Remote di Hp Samsung Paling Oke Infra red blaster atau ir blaster secara resmi merupakan fitur khusus pada smartphone yang sangat berguna, namun akhir-akhir ini menjadi semakin langka. Smartphone era sekarang mencoba untuk menghapus port sebanyak…
- 5 Aplikasi Makeup Wajah Sendiri, Serasa Real Banget! Makeup merupakan hal yang wajib bagi sebagian besar perempuan. Bahkan tidak hanya perempuan saja, ternyata tidak sedikit pria juga menyukai makeup hal itu akan membuat pria semakin percaya diri dan…
- 5 Aplikasi Pemutar Video Android Paling Baik Dengan semakin berkembangnya teknologi saat ini semua aktivitas akan menjadi lebih mudah, jika dahulu ponsel hanya bisa untuk telpon dan sms saja maka saat ini kamu bisa melakukan banyak hal…
- 5 Aplikasi Edit Suara Jadi Lebih Merdu di Android Apakah kamu ingin mengedit suara secara simpel dan sederhana di ponsel Android? Jika benar maka kamu memerlukan beberapa aplikasi yang dapat kamu gunakan untuk mengedit suara pada ponsel kamu. Jika…
- 5 Aplikasi Edit Tulisan di Foto Android Terbaik Membuat sebuah desain logo maupun sebagainya bukanlah hal yang baru, Apalagi banyak orang memanfaatkan keahlian mereka tersebut untuk dapat menghasilkan Pundi-pundi rupiah. Cara pembuatan sebuah desain sendiri terbilang mudah, Tergantung…